2016-10-20

Perkembangan di dunia teknologi memang sangat pesat. Pada era saat ini, kita hidup didunia yang berdampingan dengan teknologi. Industri teknologi bersaing ketat untuk berebut kursi nomor 1 didunia. Asustek Computer Inc. dengan tagline nya “In Search of Incredible” ternyata membuktikan bahwa perusahaan ini mampu menghadirkan produk-produk yang berkualitas dan tentunya dapat bersaing di industri teknologi global. Salah satu produk ASUS yang telah bertengger di posisi atas adalah ASUS ROG.

Apa itu ASUS ROG? ROG sendiri merupakan sebuah singkatan dari Republic of Gamers, dimana ROG merupakan sebuah brand perangkat keras notebook khusus gaming dari ASUS, perusahaan berbasis di Taiwan yang memproduksi komponen komputer seperti papan induk, kartu grafis, dan notebook. ROG sendiri berdiri pada tahun 2006. Pesaing utama dari ROG termasuk Msi, Gigabyte, Alienware, dll



Pertanyaannya adalah, Kenapa Harus ASUS ROG ? Dibanding dengan pesaing lainnya, ASUS memiliki banyak inovasi dalam produksi laptop gaming, ROG ini sendiri. Sesuai dengan tagline yang dibawanya, ASUS terus berinovasi dengan sebuah laptop dengan spesifikasi yang sangat tinggi dan dapat dikatakan sangat spesial. Teknologi yang diusung ASUS sendiri menjadi nilai plus dibanding yang lain, Kredibilitas ASUS ROG sendiri sudah terbukti dari pengalaman pengguna ASUS ROG yang terbukti canggih dan awet. Selain itu ASUS juga meraih penghargaan dalam kurun waktu 8 tahun sebagai best gaming laptop of the world.



ASUS ROG G752VS

Bicara mengenai perkembangan ROG, ASUS mengenalkan produk terbarunya yakni ASUS ROG G752VS. ASUS ROG G752VS ini sendiri mengusung spesifikasi yang tinggi dari segi hardware maupun teknologi yang digunakan. Apa yang menyebabkan G752VS ini menjadi laptop gaming yang direkomendasikan oleh kami selaku tim BacaTekno.com ? Mari kita bahas tuntas mengenai keunggulan dari ASUS ROG G752VS ini.

1. Prosesor

ASUS ROG G752VS mengusung prosesor Intel Core i7-6820HK . Dengan menggunakan prosesor tercanggih Intel® Skylake-K Unlocked Core™ i7 generasi ke 6 dengan 4 core dan 8 thread yang tertanam pada G752VS ini maka pengguna ASUS ROG G752VS akan mampu menjalankan segala aktivitas gaming dengan lancar. Semua game yang ada saat ini mampu dijalankan dengan lancar  dan rata kanan ( high / ultra ) menggunakan prosessor ini yang ternyata sudah unlocked dan overclockable sehingga anda bisa meningkatkan kinerja prosesor ini lebih tinggi lagi dan lebih kencang tentunya. Bagaimana mengenai spesifikasi lengkap dari prosesor ini ?



Spesifikasi Intel Core i7-6820HK

-
Hal Penting

Nomor Prosesor

i7-6820HK

Status

Launched

Tanggal Peluncuran

Q3'15

Litografi

14 nm

Rekomendasi Harga Pelanggan

$378.00

-
Performa

Jumlah Inti

4

Jumlah Untaian

8

Frekuensi Dasar Prosesor

2.70 GHz

Frekuensi Turbo Maks

3.60 GHz

Cache

8 MB SmartCache

Kecepatan Bus

8 GT/s DMI3

TDP

45 W

Konfigurasi TDP lebih rendah

35 W

-
Informasi Tambahan

Tersedia Opsi Terpasang

Tidak

Bebas Konflik

Ya

Lembar Data

Link

Deskripsi Produk

Link

-
Spesifikasi Memori

Ukuran Memori Maks (bergantung jenis memori)

64 GB

Jenis Memori

DDR4-2133, LPDDR3-1866, DDR3L-1600

Jumlah Maksimum Saluran Memori

2

Bandwidth Memori Maks

34,1 GB/s

Mendukung Memori ECC ‡

Tidak

-
Spesifikasi Grafis

Grafis Prosesor ‡

Intel® HD Graphics 530

Frekuensi Dasar Grafik

350.00 MHz

Frekuensi Dinamis Maks Grafik

1.05 GHz

Memori Maks Video Grafik

64 GB

Output Grafis

eDP/DP/HDMI/DVI

Dukungan 4K

Yes, at 60Hz

Resolusi Maksimum (Intel® WiDi)‡

1080p

Resolusi Maksimum (HDMI 1.4)‡

4096x2304@24Hz

Resolusi Maksimum (DP)‡

4096x2304@60Hz

Resolusi Maksimum (eDP - Panel Datar Terintegrasi)‡

4096x2304@60Hz

Resolusi Maksimum (VGA)‡

N/A

Dukungan DirectX*

12

Dukungan OpenGL*

4.4

Intel® Quick Sync Video

Ya

Intel® InTru™ 3D Technology

Ya

Intel® Wireless Display

Ya

Intel® Clear Video HD Technology

Ya

Intel® Clear Video Technology

Ya

Jumlah Layar yang Didukung ‡

3

ID Perangkat

0x191B

-
Opsi Ekspansi

Revisi PCI Express

3.0

Konfigurasi PCI Express ‡

Up to 1x16, 2x8, 1x8+2x4

Jumlah Maksimal Jalur PCI Express

16

-
Spesifikasi Paket

Soket yang Didukung

FCBGA1440

Konfigurasi CPU Maks

1

TJUNCTION

100°C

Ukuran Paket

42mm x 28mm

Opsi Halogen Rendah Tersedia

Lihat MDDS

-
Teknologi Canggih

Intel® Turbo Boost Technology ‡

2.0

Intel® vPro™ Technology ‡

Tidak

Intel® Hyper-Threading Technology ‡

Ya

Intel® Virtualization Technology (VT-x) ‡

Ya

Intel® Virtualization Technology for Directed I/O (VT-d) ‡

Ya

Intel® VT-x dengan Extended Page Tables (EPT) ‡

Ya

Intel® TSX-NI

Ya

Intel® 64 ‡

Ya

Set Instruksi

64-bit

Ekstensi Set Instruksi

SSE4.1/4.2, AVX 2.0

Intel® My WiFi Technology

Ya

Keadaan Diam

Ya

Enhanced Intel SpeedStep® Technology

Ya

Teknologi Pemantauan Panas

Ya

Intel® Flex Memory Access

Ya

Intel® Identity Protection Technology ‡

Ya

Intel® Stable Image Platform Program (SIPP)

Tidak

Keunggulan Intel® untuk Usaha Kecil

Ya

Intel® Smart Response Technology

Ya

-
Intel® Data Protection Technology

Pentunjuk Baru Intel® AES

Ya

Kode Keamanan

Ya

Intel® Software Guard Extensions (Intel®SGX)

Ya

Intel® Memory Protection Extensions (Intel® MPX)

Ya

-
Intel® Platform Protection Technology

OS Guard

Ya

Trusted Execution Technology ‡

Tidak

Execute Disable Bit ‡

Ya

Dikutip dari http://ark.intel.com/id/products/88969/Intel-Core-i7-6820HK-Processor-8M-Cache-up-to-3_60-GHz

2. Kartu Grafis

Dibekali dengan Graphics Processing Unit (GPU) terbaru yaitu NVIDIA® GeForce® GTX™ 1070 GPU 8GB DDR5 yang memiliki arsitektur Pascal 16 nanometer ini tentu akan memberikan sebuah inovasi dalam mengubah permainan, termasuk next-gen VR, juga dengan kartu grafis NVIDIA 1070 GPU terbaru ini, efisiensi energi telah meningkat menjadi yang terbaik. Mengingat kartu grafis yang digunakan adalah teknologi VGA untuk kelas dekstop, maka tidak salah jika banyak yang menganggap laptop G752VS ini setara dengan dekstop.

Spesifikasi lengkap GTX 1070

Sumber : http://www.geforce.com/hardware/10series/geforce-gtx-1070

Dengan menggunakan kartu grafis ini maka pengguna akan diberikan pengalaman yang sangat nyaman, baik dalam dunia game yang semakin realistis tentunya, ataupun dalam dunia editing seperti video rendering, dan lain sebagainya.

3. Virtual Reality Ready

Sudah jelas bahwa laptop ROG G752VS mampu digunakan untuk Virtual Reality. ASUS tentunya benar-benar mengedepankan penggunaan yang benar-benar memuaskan para gamers. Bayangkan saat anda bermain sebuah game, anda benar-benar berada dalam game tersebut. Teknologi ini tidak lepas dari peranan NVIDIA® GeForce® GTX™ 1070.

NVIDIA VR Ready

Tentu dengan kelebihan ini, ASUS semakin meninggalkan pesaingnya dan ini juga merupakan salah satu poin yang spesial bagi anda yang menginginkan sebuah laptop gaming yang benar-benar luar biasa.

4. Wide-View Panel with NVIDIA® G-SYNC™

Rasakan sensasi bermain game dengan layar yang benar-benar jernih, dan kualitas gambar yang luar biasa dan kontras bahkan pada saat dilihat dari sudut yang ekstrim dengan NVIDIA G-Sync. Teknologi ini mensinkronisasi refresh rate layar dengan GPU GTX untuk membentuk tampilan layar yang halus.

Dengan teknologi ini saat bermain game maka akan mampu menghindari lag, meminimalisir stutter, dan menghilangkan tearing saat anda mengaktifkan VSync pada settingan game.

5. 3D Vapor Chamber Thermal System

Fitur ini tergolong fitur yang langka dan tidak banyak ditemukan di laptop gaming. ROG 3D Vapor Chamber merupakan sebuah sistem pendingin. Apa yang membedakan dengan sistem pendingin laptop

Show more